Penulis: Muhlasin

Kader NU Harus Paham Teknologi Informasi dan Cyber Media

Tulungagung – Hal tersebut disampaikan oleh Ketua PCNU Kabupaten Tulungagung, KH Abdul Hakim Mustofa dalam sambutannya saat membuka Pelatihan Cyber Media yang digelar oleh Lakpesdam NU Kabupaten Tulungagung pada Sabtu Siang, 24 Desember 2016 di Aula PCNU Kabupaten Tulungagung. Menurutnya, pada era digital saat ini berbagai informasi dengan mudah meluncur begitu saja melalui internet. Adapun informasi tersebut ada yang benar dan ada pula yang salah. “NU banyak diserang dengan berbai opini yang memojokkan dan cenderung menjelek-jelekkan. Tak hanya mencari-cari kesalahan, namun fitnah pun diluncurkan untuk menyerang NU. Dan ini banyak dilakukan oleh musuh-musuh NU”, kata Ketua PCNU. Lebih lanjut...

Read More

PCNU Kabupaten Tulungagung Gelar Apel Hari Santri di IAIN Tulungagung

Tulungagung – Dalam rangka memperingati Hari Santri 22 Oktober, PCNU Kabupaten Tulungagung menggelar apel santri. Apel tersebut digelar pada Sabtu, 22 Oktober 2016 di Lapangan Kampus IAIN Tulungagung. Adapun peserta apel adalah santri dari berbagai pondok pesantren yang ada di Tulungagung dan juga perwakilan dari lembaga-lembaga NU serta mahasiswa IAIN Tulungagung selaku tuan rumah. Hadir dalam apel tersebut undangan dari berbagai lembaga keagamaan, Forpimda Kabupaten Tulungagung, serta tokoh-tokoh keagamaan yang ada di Kabupaten Tulungagung. Bertindak sebagai Komandan Upacara, Masduki, M.Pd.I yang merupakan salah satu anggota Provos Satkorcab Banser Tulungagung. Sedangkan sebagai inspektur upacara Wakil Bupati Tulungagung, Drs. Maryoto Bhirowo,...

Read More

Biografi Abdul Wahab Hasbullah – Pendiri Nahdatul Ulama

Kiai Haji Abdul Wahab Hasbullah (KH Abdul Wahab Chasbullah Kyai Wahab) adalah seorang ulama pendiri Nahdatul Ulama. KH Abdul Wahab Hasbullah adalah seorang ulama yang berpandangan modern, da’wahnya dimulai dengan mendirikan media massa atau surat kabar, yaitu harian umum “Soeara Nahdlatul Oelama” atau Soeara NO dan Berita Nahdlatul Ulama. Bersama dengan KH Hasyim Asy’ari menghimpun tokoh pesantren dan keduanya mendirikan Nahdlatul Ulama (Kebangkitan Ulama) pada tahun 1926. Kiai Wahab juga berperan membentuk Majelis Syuro Muslimin Indonesia (Masyumi). Pada masa perjuangan mempertahankan kemerdekaan, Kiai Wahab bersama Hasyim Asy’ari dari Jombang dan Kiai Abbas dari Cirebon merumuskan Resolusi Jihad sebagai dukungan...

Read More

Biografi KH Hasyim Asy’ari Pendiri NU Tebuireng Jombang

Kyai Haji Mohammad Hasyim Asy’ari, bagian belakangnya juga sering dieja Asy’ari atau Ashari, lahir 10 April 1875 (24 Dzulqaidah 1287H) dan wafat pada 25 Juli 1947; dimakamkan di Tebu Ireng, Jombang, adalah pendiri Nahdlatul Ulama, organisasi massa Islam yang terbesar di Indonesia. Riwayat Keluarga KH Hasyim Asy’ari adalah putra ketiga dari 11 bersaudara. Ayahnya bernama Kyai Asyari, pemimpin Pesantren Keras yang berada di sebelah selatan Jombang. Ibunya bernama Halimah. Dari garis ibu, Hasyim merupakan keturunan kedelapan dari Jaka Tingkir (Sultan Pajang). Hasyim adalah putra ketiga dari 11 bersaudara. Namun keluarga Hasyim adalah keluarga Kyai. Kakeknya, Kyai Utsman memimpin Pesantren...

Read More